Adrika Fithrotul Aini
Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah, Tulungagung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TERAPI RUQYAH MENGGUNAKAN MEDIA AIR SEBAGAI PENGOBATAN ALTERNATIF: KAJIAN LIVING QUR’AN DALAM PENGOBATAN ALTERNATIF BAPAK SHOBIHUL DI DESA JEMIRAHAN, KECAMATAN JABON, SIDOARJO Adrika Fithrotul Aini; Alifia Zuhriatul Alifa
Al FAWATIH:Jurnal Kajian Al Quran dan Hadis Vol 4, No 2 (2023)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24952/alfawatih.v4i2.6828

Abstract

Ruqyah merupakan metode pengobatan tradisional yang dipraktikkan secara langsungoleh Nabi Muhammad SAW yang tentunya memfungsikan ayat-ayat al-Qur’an dalampelaksanaan terapinya. Hal ini tentunya berkembang dengan pola yang unik di seriapmasyarakat sekaligus mengingatkan kepada mu’jizat Nabi Muhammad SAW yaitu al-Qur’an yang dapat dirasakan serta diambil fungsinya hingga saat ini. Fenomena ini eratsekalikaitanyadengankajianLivingQur’anyangmenganalisisprosesresepsimasyarakat itu sendiri yang kemudian menimbulkan praktik unik yang berbeda di setiapdarerahnya.Dalamhalini,airruqyahyangdijadikanpengobatanalternatifyangsebelumnya telah diberikan pesan positif yaitu ayat al-Qur’an akan merubah strukturmolekulyangnantinyagetaranairruqyahinidapatmeneruskanrambatankemolekulairyangadadidalamtubuhmanusia