Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Faktor- Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Balai Pengembangan Pendidikan Non Formal Dan Informal Regional V Makassar Asnimar Asnimar; Niniek.F. Lantara; Aryati Aryati; Muahammad Arif
Jurnal Mirai Management Vol 8, No 2 (2023)
Publisher : STIE AMKOP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/mirai.v8i2.5312

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) secara parsial pendidikan, budaya kerja, motivasi kerja dan tanggung jawab berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja pegawai pada Balai Pengembangan Pendidikan Non Formal dan Informal Regional V Makassar. (2) secara simultan pendidiikan, budaya kerja, motivasi kerja dan tanggung jawab berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja pegawai pada Balai Pengembangan Pendidikan Non Formal dan Informal Regional V Makassar . (3) pendidikan berpengaruh dominan terhadap prestasi kerja pegawai pada pada Balai Pengembangan Pendidikan Non Formal dan Informal Regional V Makassar. Jika Balai Pengembangan Pendidikan Non Formal dan Informal Regional V Makassar mampu mengarahkan pegawai di dalam meningkatkan pendidikan, budaya kerja, motivasi kerja dan tanggung jawab , maka akan memberikan kontribusi positif terhadap peningkatan prestasi kerja mereka. Hasil penelitian ini didukung oleh penelitian terdahulu yang menyimpulkan bahwa dengan pendidikan, budaya kerja, motivasi kerja dan tanggung jawab berperan di dalam menunjang peningkatan prestasi kerja para pegawai. Kata Kunci: Pendidikan, budaya kerja, motivasi kerja, tanggung jawab dan prestasi kerja pegawai