Muhammad Munawaroh
Departemen Kedokteran Dasar Veteriner, Fakultas Kedokteran Hewan, Universitas Pendidikan Mandalika

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DETEKSI DAN PREVALENSI PENYAKIT SCABIOSIS PADA KUCING DI KLINIK PRAKTEK DOKTER HEWAN KOTA MATARAM Nurlathifa Ayu Lestari Zulmi; Muhammad Munawaroh; candra dwi atma
Mandalika Veterinary Journal Vol 3, No 2 (2023): OKTOBER
Publisher : Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/mvj.v3i2.9310

Abstract

Notodres cati merupakan tungau dalam filum Artropoda, kelas Arachnida, ordo Ackarima dan family Sarcoptes. Tugas ini berbentuk lonjong, tembus sinar, dan pipih berukuran sekitar 0,2-0,4 mm. Tungau bereproduksi sebanyak 2-3 butir perharinya diatas permukaan kulit dan bertelur dengan cara masuk edalam kulit pada bagian epidemis kulit. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi dan menghitung prevalensi scabiosis pada kucing di Klinik Praktek Dokter Hewan Kota Mataram. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi dan menghitung prevalensi skabiosis pada kucing di Klinik Praktek Dokter Hewan Kota Mataram. penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian desktiptif yaitu metode yang digunakan unruk mencari unsur-undur, ciri-ciri, sifat-sifat suatu fenomena. Metode ini dimulai dengan mengumpulkan data, menganalisis data dan menginterprestasikannya. Berdasarkan hasil penelitian labolatorium yang telah dilakukan terhadap 88 sampel kerokan kulit pada kucing di masing-masing klinik dengan jumlah 22 sampel setiap klinik dalam kurun waktu 2 bulan, ditemukan 54 sampel positif terinfeksi parasite Notodres cati. Dengan jumlah prevalensi keseluruhan 61%.