Nurul Karimah Karimah
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Hidayatullah Depok, Jawa Barat, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendampingan kepada Tpa/Tpq Mushola Al-Husna dengan Tema Generasi Indonesia yang Islami Sejak Usia Dini Nurhayati Nurhayati; Nurul Karimah Karimah
Jurnal Peradaban Masyarakat Vol. 3 No. 5 (2023): Jurnal peradaban masyarakat (JPM)
Publisher : LPPM STIE Hidayatullah Depok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55182/jpm.v3i5.305

Abstract

Perkembangan lembaga pendidikan Al-Qur’an yang semakin pesat menandakan makin meningkatnya kesadaran dari masyarakat akan pentingnya kemampuan membaca dan juga menulis Al-Qur’an. Pendidikan religi sejatinya sangat baik diperkenalkan pada anak sejak dini dan TPA adalah salah satu sarana belajar untuk mempelajari Al-Qur’an. Berdasarkan pengamatan dari hasil kegiatan, anak-anak yang telah lama belajar di TPA sudah memiliki kemapuan yang cukup bagus dalam membaca dan menulis Al-Qur’an, sedangkan ada beberapa anak yang masih baru mengikuti kegiatan ini sehingga memerlukan perhatian khusus dalam mengajari mereka. Adapun tujuan dari kegiatan ini yaitu 1) Ikut serta membantu para pengajar TPA, 2) Mahasiswa belajar memahami karakter anak-anak TPA. 3) Menambah wawasan anak-anak dalam bidang baca tulis Al-Qur’an.