Andi Erna Manuntungi
Institut Kesehatan dan Bisnis St.Fatimah Mamuju, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sosialisasi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Untuk Anak PAUD Andi Erna Manuntungi; Febri Sriyanti; Ayu Sri Wahyuni
Open Community Service Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Open Community Service Journal
Publisher : Research and Social Study Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33292/ocsj.v2i2.35

Abstract

Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) merupakan konsep yang penting untuk diterapkan di lingkungan individu maupun keluarga. Namun, masih banyak anak usia dini yang belum memahami konsep PHBS dengan baik. Oleh karena itu, tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan sosialisasi PHBS kepada anak PAUD di TK Al Quba Mamuju. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah dengan memberikan materi PHBS dan praktek mencuci tangan yang baik dan benar secara kolaborasi antara pemateri dan peserta. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa peserta mampu memahami konsep dasar PHBS dan tata cara mencuci tangan yang baik dan benar pasca pandemi. Selain itu, peserta juga mampu memberikan umpan balik yang baik terhadap materi yang diberikan. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah bahwa pengabdian masyarakat dalam bentuk sosialisasi PHBS dapat memberikan manfaat bagi anak PAUD dalam meningkatkan kesehatan dan kualitas hidup mereka.