Handoyo, Eko
Proceeding SENDI_U

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEBIJAKAN PEMBANGUNAN DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT: BELAJAR DARI KABUPATEN TANGERANG Handoyo, Eko
Proceeding SENDI_U 2016: SENDI_U
Publisher : Proceeding SENDI_U

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (351.953 KB)

Abstract

Pembangunan merupakan upaya perubahan menuju peningkatan kehidupan yang diinginkan. Tanpa adanya pembangunan, tidak mungkin suatu negara atau daerah dapat memenuhi kebutuhan masyarakat akan kesejahteraan. Sebelum era reformasi, daerah tidak memiliki keleluasaan untuk melaksanakan pembangunan yang bermanfaat bagi masyarakat. Kini, daerah memiliki otonomi untuk menjalankan pembangunan atas dasar potensi dan kreativitas yang dimiliki. Tulisan ini membahas dan menjawab permasalahan mengenai kebijakan apa yang diambil pemerintah kabupaten Tangerang yang mempunyai dampak pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Tulisan ini disusun berdasarkan kajian dan review literatur. Metode yang digunakan adalah penelitian kepustakaan. Berdasarkan data dan pembahasan diperoleh simpulan bahwa kebijakan pembangunan pemerintah kabupaten Tangerang berpihak kepada masyarakat, yang ditunjukkan melalui program-program pro-rakyat, seperti bantuan dana bergulir bagi UMKM, gebrak sikumis, gebrak sipintar, serta satu kecamatan satu produk.Kata Kunci: kesejahteraan, masyarakat, pembangunan, pemerintah kabupaten.