Karmila Nasir
UNM

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Pendekatan Value Classification Technique Terhadap Hasil belajar PPKn Siswa Kelas IV SDN 243 Ujung Salangketo Kecamatan Mare Kabupaten Bone Rukayah Rukayah; Asriadi Asriadi; Karmila Nasir
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar (JPPSD) Vol 3, No 2 (2023): Oktober
Publisher : Universtas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jppsd.v3i2.48556

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian eksprimen yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendekatan value clarification technique terhadap hasil belajar PPKn siswa kelas IV SDN Ujung Salangketo Kecamatan Mare Kabupaten Bone. Tujuan penelitian adalah mengetahui gambaran hasil belajar PPKn siswa sebelun penerapan pendekatan value clarification technique terhadap hasil belajar PPKn siswa kelas IV SDN Ujung Salangketo Kecamatan Mare Kabupaten Bone, mendeskripsikan gambaran hasil belajar PPKn siswa sesudah penerapan pendekatan value clarification technique terhadap hasil belajar PPKn siswa kelas IV SDN Ujung Salangketo Kecamatan Mare Kabupaten Bone. Pendekatan penelitian kuantitatif dan jenis penelitian eksprimen berbentuk quasi eksprimen (eksprimen semu). Variabel penelitian yaitu variabel bebas (pengaruh pendekatan value clarification technique) dan variabel terikat (hasil belajar PPKn). Populasi dan sampel 25 siswa, teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini Tes dan Observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar PPKn siswa sebelum menggunakan pendekatan value clarification technique berada pada katagori kurang, dan hasil belajar PPKn siswa setelah menggunakan pendekatan value clarification technique berada pada katagori sangat baik.