Mei Sandi Pasaribu
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peran Guru PAI Dalam Membangun Moderasi Beragama Di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) T. Amir Hamzah Indrapura Arfandi Setiawan; Mei Sandi Pasaribu; Rizka Harfiani
Maslahah: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 4, No 2 (2023)
Publisher : Yayasan Rahmat Islamiyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56114/maslahah.v4i2.10732

Abstract

The purpose of this study was to describe the role of the PAI teacher and find out the supporting and inhibiting factors of the PAI teacher in building religious moderation in the Private Vocational High School (SMK) T. Amir Hamzah Indrapura. This study uses a quantitative research method, which is a method that relies on objective measurement and statistical mathematical analysis of sample data obtained through questionnaires, opinion polls, tests, or other research instruments to prove or test hypotheses (temporary allegations) proposed in the study. The values of religious moderation built by PAI teachers are: tolerance, respect and respect for others, caring for others, being fair, obeying rules, non-violence and national commitment, providing an understanding of religious moderation values such as fairness. Supporting factors include: support from school principals, PAI teachers who are given sufficient knowledge with religious moderation training activities. The inhibiting factor is the students themselves because of the lack of understanding of students about religious moderation and there are some students who show bad behavior in establishing harmony in religion at school.
Analisis dan Strategi Upaya Guru PAI dalam Meningkatkan Kepatuhan Peserta Didik pada Nilai-Nilai Agama Islam Mei Sandi Pasaribu; Zailani; Selamat Pohan
Didaktika: Jurnal Kependidikan Vol. 13 No. 4 Nopember (2024): Didaktika Jurnal Kependidikan
Publisher : South Sulawesi Education Development (SSED)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58230/27454312.1023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi, langkah-langkah dan faktor pendukung dan faktor penghambat peran guru pendidikan agama islam dalam meningkatkan kepatuhan peserta didik pada nilai-nilai agaman islam di SMKS Az-Zahra Sonomartani. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian deskriptif kualitatif, yang mana dalam memperoleh data-data tersebut penulis menggunakan metode observasi, interview dan dokumen. Sedangkan analisis data yang digunakan adalah a) Redukasi Data, b) Penyajian data data (Data Display), c) Penarikan kesimpulan. Setelah itu, peneliti melalukan keabsahan data atau kebenaran hasil suatu penelitian dengan teknik triangulasi data. Hasil penelitian lapangan menunjukkan bahwa 1) Strategi yang dilakukan Guru Pendidikan Agama Islam di SMKS Az-Zahra Sonomartani dmenggunakan strategi umum seperti komunikator, inovator, emansipator, transformator, dan motivator, namun juga menambahkan peran sesuai dengan tuntutan kurikulum merdeka. 2) Langkah-langkah yang dilakukan Guru Pendidikan Agama Islam di SMKS Az-Zahra Sonomartani antara lain mengaitkan mata pelajaran PAI dengan kehidupan siswa, persiapan mengajar yang matang, dan membangkitkan emosi positif siswa untuk kegiatan keagamaan. 3) Faktor pendukungnya adalah tersedianya masjid sebagai pusat pembinaan PAI dan bermacam-macam buku agama, serta pembiasaan mencintai Al-Qur'an dan Sunnah. Namun, faktor penghambatnya adalah kegiatan ekstra kurikuler yang terhambat oleh padatnya jam Pelajaran.