Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN APLIKASI PENGAMAN DOKUMEN DENGAN ALGORITMA XXTEA Haikal Nando Winata; Bahtera Kelana; Selly Annisa; Beni satria; Mery Sri Wahyuni; Zulkarnain Lubis; Abdullah Muhazzir
Buletin Utama Teknik Vol 14, No 3 (2019): Edisi Mei
Publisher : Universitas Islam Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pencurian data yang terkandung dalam dokumen digital dapat dihindari dengan cara mengamankan file dokumen dengan menggunakan kriptografi. XXTEA sebagai salah satu algoritma kriptografi yang berbasis pada iterasi feistel merupakan solusi untuk masalah ini. Tanpa perhitungan yang rumit, algoritma XXTEA menghasilkan file dokumen teracak yang tidak dapat diakses tanpa harus melakukan proses dekripsi terlebih dahulu terhadap file tersebut. Penelitian ini menghasilkan aplikasi pengaman file dokumen yang memanfaatkan algoritma XXTEA dan bahasa pemrograman Microsoft Visual Basic .Net 2010