This Author published in this journals
All Journal Jurnal Edukatif
Aminah Aminah
UPT SD Negeri 05 Ujung Kubu

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EKSTRAKURIKULER KEAGAMAAN SEBAGAI PEMBINAAN KARAKTER SISWA Aminah Aminah
Edukatif Vol 1 No 2 (2023)
Publisher : CV Edu Tech Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kegiatan ekstrakurikuler dalam membina karakter siswa. Penelitian ini menggunakan metode studi kepustakaan dengan mengumpulkan berbagai sumber tertulis yang otoritatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa urgensitas kegiatan ekstrakurikuler keagamaan telah menjadi salah satu unggulan diterapkan lembaga-lembaga pendidikan yang berbasis nilai-nilai islami. Kegiatan ekstrakurikuler menjawab pembahasan muatan pelajaran Pendidikan Agama Islam yang mendapatkan alokasi waktu yang terbatas setiap sepekan, sementara itu tuntutan masyarakat menghendaki kualitas peserta didik ahli di bidang sains, namun juga mengusai bidang keagamaan. Melalui kegiatan ekstrakurikuler ini sangat memungkinkan dalam membentuk karakter atau kepribadian siswa. Hal yang perlu dilakukan oleh pengelola pendidikan adalah bagaimana mendesain program ekstrakurikuler yang lebih baik lagi, sehingga tujuan pembinaan karakter dapat tercapai.