This Author published in this journals
All Journal Jurnal Komprehenshif
Fatimah
MIN 20 Aceh Timur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN HASIL BELAJAR TEMA KELUARGAKU MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SISWA KELAS I MIN 20 ACEH TIMUR Fatimah
Komprehensif Vol 1 No 1 (2023)
Publisher : CV Edu Tech Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini merupakan PTK (Penilian Tindakan Kelas) yang bertujuan untuk mengetahui Peningkatan Hasil Belajar Tema Keluargaku Melalui Model Pembelajaran Cooperative Siswa Kelas I MIN 20 Aceh Timur. Hasil belajar siswa tema Keluargaku sebelum menggunakan model pembelajaran Cooperative belum terbukti memuaskan dengan persentase ketuntasan 28,60%. Hasil belajar siswa tema Keluargaku setelah menggunakan strategi pembelajaran. Cooperative terbukti memuaskan dengan persentase ketuntasan pada siklus I sebesar 43%, pada siklus II sebesar 57%, dan siklus III sebesar 80%. Respon belajar siswa dengan menggunakan strategi pembelajaran Cooperative mengalami peningkatan ke arah active learning (pembelajaran aktif) dimana siswa terlibat aktif dalam proses pembelajaran, hal ini dapat dilihat terjadi perubahan perilaku siswa yang lebih aktif melakukan diskusi dan mulai berani untuk memberikan respon dari pertanyaan guru pada saat proses pembelajaran berlangsungKata Kunci: Hasill Belajar Siswa, Tema Keluargaku, Cooperative.