Ennalin Simanjuntak
SDN 02 Rantau Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA GURU PAI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI AL-QUR’AN SURAH AL-FALAQ MENGGUNAKAN METODE PEMBERIAN TUGAS DAN RESITASI SISWA KELAS IV SDN 02 RANTAU UTARA Ennalin Simanjuntak
Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan (JITK) Vol 1 No 2 (2023)
Publisher : CV Edu Tech Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Upaya Guru Pai Dalam Meningkatkan Kemampuan Memahami Al-Qur’an Surah Al-Falaq Menggunakan Metode Pemberian Tugas Dan Resitasi Siswa Kelas Iv SDN 02 Rantau Utara. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dengan dua siklus. Setiap siklus terdiri dari empat tahap, yaitu tahap perencanaan, tahap tindakan/pelaksanaan, tahap pengamatan, tahap analisis dan refleksi. Hasil penelitian dalam PTK ini adalah bahwa metode Resitasi dapat meningkatkan kemampuan baca Alquran siswa dengan optimal Penerapan metode Resitasi pada siswa Kelas IV SDN 02 Rantau Utara dikatakan berhasil. Hal tersebut ditunjukkan oleh persentase aktifitas siswa maupun guru. Aktifitas siswa pada siklus I hanya 50% dan meningkat menjadi 83% pada siklus II. Demikian juga aktifitas ustadz pada siklus I hanya 60% dan meningkat menjadi 81% pada siklus II. Hal tersebut menunjukkan bahwa Metode Resitasi berhasil diterapkan pada siswa Kelas IV SDN 02 Rantau Utara.