p-Index From 2021 - 2026
0.444
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Jurnal Sylva Scienteae
Ahmad Yamani
Fakultas Kehutanan, Universitas Lambung Mangkurat

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS KESESUAIAN LAHAN JENIS POHON SENGON (Paraserianthes falcataria L. Nielsen), AMPUPU (Eucalyptus grandis) DAN SUNGKAI (Peronema canescens Jack) PADA LAHAN KRITIS DI KHDTK MANDIANGIN Joan Gabriel Talenta; Ahmad Yamani; Setia Budi Peran
Jurnal Sylva Scienteae Vol 6, No 6 (2023): Jurnal Sylva Scienteae Vol 6 No 6 Edisi Desember 2023
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v6i6.11020

Abstract

The purpose of this study was to analyze the level of land suitability for sengon tree species (Paraserianthes falcataria L. Nielsen), Ampupu (Eucalyptus grandis) and Sungkai (Peronema canescens Jack) tree species at KHDTK ULM Mandiangin. The determination of the observation point is carried out by the purposive sampling method by deliberately choosing a retrieval point that represents and access is easily accessible to obtain the physical and chemical properties of the soil. The results obtained from this study are that sengon plants have an actual land suitability level of S2sr (quite in accordance) with the limiting factor of the terrain (s) and Root condition (r). After efforts were made to improve the actual land suitability level increased to S2r (quite appropriate) with the rock outcrop limiting factor. In Ampupu plants have an actual land suitability level of S2wrs (quite appropriate) with limiting factors water availability (w), terrain (s) and root conditions (r). After efforts were made to improve the actual land suitability level increased to S2ws (quite appropriate) with the limiting factor of rock outcrops and dry moons.Tujuan penelitian ini adalah menganalisis tingkat kesesuaian lahan untuk jenis tanaman Sengon (Paraserianthes falcataria L. Nielsen), Ampupu (Eucalyptus grandis) dan Sungkai (Peronema canescens Jack) di KHDTK ULM Mandiangin. Penentuan titik pengambilan sampel tanah dilakukan dengan metode purposive sampling, dengan harapan sampel tanah yang diambil bisa mewakili areal di lokasi penelitian dan selanjutnya sampel tanah tersebut dianalisis beberapa sifat fisik dan kimianya yang diperlukan. Hasil penelitian menunjukkan pada tanaman sengon memiliki tingkat kesesuaian lahan actual S2sr (cukup sesuai) dengan faktor pembatas medan (s) dan kondisi perakaran. Kemudian setelah dilakukan upaya perbaikan tingkat kesesuaian lahan aktual meningkat menjadi S2r (cukup sesuai) dengan faktor pembatas singkapan batuan. Pada tanaman Ampupu memiliki tingkat kesesuaian lahan aktual S2wrs (cukup sesuai) dengan faktor pembatas ketersediaan air (w), medan (s) dan kondisi perakaran (r). Setelah dilakukan upaya perbaikan tingkat kesesuaian lahan aktual meningkat menjadi S2ws (cukup sesuai) dengan faktor pembatas singkapan batuan dan bulan kering. Sedangkan pada tanaman sungkai memiliki tingkat kesesuaian lahan aktual S2wrs (cukup sesuai) dengan (w) faktor pembatas ketersediaan air, medan (s) dan kondisi perakaran (r). Setelah dilakukan upaya perbaikan tingkat kesesuaian lahan aktual meningkat menjadi S2ws (cukup sesuai) dengan faktor pembatas singkapan batuan dan bulan kering.
PENGARUH PEMBERIAN PUPUK INFARM VITAMIN B1 LIQUINOX STAR TERHADAP PERTUMBUHAN ANAKAN SEPATUDEA (Spathodea campanulata) DI BALAI PERBENIHAN TANAMAN HUTAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN Widiani Widiani; Damaris Payung; Ahmad Yamani
Jurnal Sylva Scienteae Vol 7, No 2 (2024): Jurnal Sylva Scientea Vol 7 No 2 Edisi April 2024
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v7i2.12310

Abstract

Sepatudea (Spathodea campanulata) plants are suitable for development because they have health benefits. The success of Sepatudea cultivation is influenced by factors such as the application of fertilizers to plants.  The purpose of this study was to examine the effect of giving the right concentration of Infarm – Vitamin B1 Liquinox Star fertilizer on the growth of Sepatudea Seedlings. This study used a completely randomized design (CRD) with five treatments and repeated ten times. The treatment was Liquinox Star Infarm Vitamin B1 Fertilizer 0ml/2l water (control), 5ml/2l, 10ml/2l, 15ml/2l, dan 20ml/2l. The parameters observed were the increase in height, the increase in the number of leaves, and the increase in diameter. The results showed that the treatment of Infarm Vitamin B1 Liquinox star fertilizer had no significant effect on the parameters of height and diameter. Giving Infarm vitamin B1 Liquinox star fertilizer treatment had a very significant effect on the increase in the number of leaves, In research it is suggested to use fertilizer 10ml/2l to increase the number of leaves.Tanaman Sepatudea (Spathodea campanulata) sangat layak dikembangkan karena mempunyai banyak manfat eksklusifnya dibidang kesehatan. Keberhasilan budidaya tanaman Sepatudea dipengaruhi faktor diantaranya dengan dengan melakukan pemberian pupuk terhadap tanaman. Tujuan penelitian untuk mengetahui respon terbaik dari pemberian pupuk Infarm – Vitamin B1 Liquinox Star terhadap pertumbuhan anakan Sepatudea. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan lima perlakuan dan diulang sepuluh kali. Perlakuannya adalah Pupuk Infarm Vitamin B1 Liquinox Star 0ml/2l air (kontrol), 5ml/2l air, 10ml/2l air, 15ml/2l air, dan 20ml/2l air. Parameter dalam riset ini yakni pertambahan tinggi, pertambahan jumlah daun, dan pertambahan diameter. Hasil penelitian menunjukkan perlakuan pemberian pupuk Infarm Vitamin B1 Liquinox star berpengaruh tidak nyata terhadap pertambahan tinggi serta diameter sedangkan hasil perpengaruh sangat nyata pada pertambahan jumlah daun. Dalam penelitian disarankan agar menggunakan perlakuan A2 (10ml/2l air) untuk memacu pertambahan jumlah daun.