Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PEMBUATAN DAN PENGGUNAAN MINERAL ORGANIK UNTUK KAMBING PERAH DI KELOMPOK TERNAK MANDIRI JAYA BERSAMA KOTA METRO Muhtarudin Muhtarudin; Kusuma Adhianto; Liman Liman; Agung Kusuma Wijaya
Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung Vol 1, No 1 (2022): Jurnal Pengabdian Fakultas Pertanian Universitas Lampung
Publisher : Agriculture Faculty, Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jpfp.v1i1.5732

Abstract

Permasalahan utama dalam usaha kambing perah saat ini adalah pasokan nutritent yang rendah terutama kandungan mineral, jarang sekali peternak memperhatikan kandungan mineral dalam ransum, padahal kambing perah sangat memerlukan mineral yang cukup agar produksi susunya dapat optimal.  Ketersediaan mineral dalam ransum tergantung dari bentuk mineralnya. Mineral dalam bentuk organik lebih baik  penyerapan  dalam  tubuh  daripada anorganik Metode pengabdian ini terdiri dari penyuluhan, demonstrasi pembuatan mineral organik, dan demplot pemberian ransum pada ternak. Kegiatan ini dilaksanakan  di Kelompok Ternak Mandiri Jaya yang berlokasi di Metro Timur. Manfaat yang akan didapat dalam kegiatan pengabdian sebagai berikut meningkatkan pengetahuan peternak tentang pemilihan jenis dan kandungan nutrisi pakan untuk kambing perah, meningkatkan pengetahuan peternak tentang pemberian mineral organik. Pengabdian ini merupakan proses hilirisasi produk penelitian dan telah mendapatkan paten sederhana. Kegiatan akan dilaksanakan selama 6 bulan mulai dari bulan Mei hingga Oktober 2020. Tujuan dari kegiatan ini Meningkatkan sinergi kelembagaan iptek pada berbagai tingkatan baik pusat maupun daerah;  meningkatkan produktivitas, nilai tambah, kualitas maupun daya saing produk berbasis iptek;  Membentuk dan memperkuat jaringan antara penghasil teknologi dan pengguna iptek.   Mempercepat diseminasi dan pemanfaatan teknologi yang potensial dari hasil riset dan pengembangan Lembaga Litbang ke masyarakat dan Meningkatkan kesejahteraan masyarakat
PENGARUH PENGGUNAAN SABUT BUAH KELAPA SAWIT AMONIASI DALAM RANSUM SAPI PERAH TERHADAP KECERNAAN IN-VITRO Agung Kusuma Wijaya
JURNAL ILMIAH PETERNAKAN TERPADU Vol 4, No 2 (2016)
Publisher : DEPARTMENT OF ANIMAL HUSBANDRY, FACULTY OF AGRICULTURE, UNIVERSITY OF LAMPUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (327.359 KB) | DOI: 10.23960/jipt.v4i2.p%p

Abstract

The experiment was conducted at the Animal Nutrition Laboratory and field laboratory, Animal Husbandry faculty, Brawijaya University Malang for making the oil palm fruit fiber amoniasi and analysis of nutrient content and digestibility in vitro is carried out from July to August 2011. The purpose of this study to determine the effect of differences in the level of use urea and palm amoniasi as a forage substitute. To get the optimum level of use of oil palm fruit fiber amoniasi that gives the best response to digestibility in vitro. The results are expected to be used as information about the utilization of oil palm fruit waste as an alternative to cattle feed.  Materials on research are oil palm fruit fiber and urea as a feed ingredient substitutions. The research method is experimental by design Factorial Randomized Block Design, study the influence of the addition of urea level and duration of incubation in the oil palm fruit fiber for nutrient content and digestibility in vitro. Variables measured, a research study nutrient content, digestibility of DM (Dry matter) and digestibility of OM (Organic matter) of oil palm fruit fiber amoniasi. Data were analyzed by variance and if the real test followed by Duncan.  The results of the research showed that the addition of urea level and duration of incubation significant effect (P <0.05) to 50.61% DM and 48.23 % OM which is in P2.  It can be concluded that use 50 % corn plant and 10% of oil palm fruit fiber and digestibility optimum at DM and OM. Suggested the use of oil palm fruit fiber is to field research to know how impact in dairy cattle. Key words: Amoniasi, In Vitro, Oil Palm Fruit Fiber