Ririn Permatasari
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Airlangga

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

International Diversification, Kinerja, dan Risiko Perusahaan Rahmat Setiawan; Ririn Permatasari; Nabilla Aisyah Nurdi
Economics and Digital Business Review Vol. 5 No. 1 (2024): Agustus - January
Publisher : STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/ecotal.v5i1.1026

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh diversifikasi internasional terhadap kinerja dan risiko pada perusahaan non-keuangan yang melakukan penjualan luar negeri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan model analisis regresi linier berganda, data diperoleh dari laporan keuangan perusahaan yang dipublikasikan selama periode 2010-2014. Variabel independen dalam penelitian ini adalah diversifikasi internasional yang diproksikan dengan rasio penjualan luar negeri terhadap total penjualan. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah kinerja dan risiko perusahaan. Kinerja perusahaan diproksikan dengan ROA dan Tobins Q. Risiko Perusahaan diproksikan dengan standar deviasi return. Hasil penelitian menunjukkan diversifikasi internasional mempunyai pengaruh berbentuk U (U-Shaped) terhadap kinerja perusahaan, sedangkan diversifikasi internasional mempunyai pengaruh positif terhadap risiko perusahaan.