Novy Hery Yono
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Edukasi Audiovisual Terhadap Self Care Management Penyandang Diabetes Melitus di Wilayah Kerja Puskesmas Pabelan Kabupaten Semarang Feni Salsabila; - Ismonah; Novy Hery Yono
Prosiding Seminar Nasional Unimus Vol 4 (2021): Inovasi Riset dan Pengabdian Masyarakat Post Pandemi Covid-19 Menuju Indonesia Tangguh
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Diabetes melitus merupakan penyakit kronis yang diderita seseorang karena tubuh tidak bisamemproduksi insulin atau tidak mampu menggunakan insulin secara efektif, sehingga dapatmenyebabkan  kadar gula darah menjadi rendah. Strategi yang tepat sangat dibutuhkan untukmenjaga kestabilan gula darah dan mencegah komplikasi yaitu dengan penerapan self caremenegemement melalui edukasi audiovisual. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruhpemberian edukasi audiovisual terhadap self care management penyandang diabetes melitus.Penelitian  ini menggunakan quasy experiment (one group pre-test post-test) yang melibatkan 43reponden dan menggunakan teknik purposive sampling untuk pengambilan data. Berdasarkan ujiwilcoxon didapatkan hasil p value 0,001 (<0,05), angka tersebut menunjukan adanya peningkatanself-care management oleh penyandang diabetes mellitus dengan menerapkan edukasi audiovisual.Oleh karena itu, pemanfaatan media audiovisual dapat digunakan dan diterapkan sebagai saranauntuk meningkatkan self care management bagi penyandang diabetes melitus.Kata Kunci : Edukasi audiovisual, self care management