Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penerapan Rebranding Logo dan Pemanfaatan Digital Marketing Sebagai Solusi Pengembangan UMKM Keripik Barokah Decinta Putri Ariani; Sonja Andarini
Al-Kharaj: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah Vol. 6 No. 6 (2024): Al-Kharaj: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah (in Press)
Publisher : Intitut Agama Islam Nasional Laa Roiba Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/alkharaj.v6i6.1719

Abstract

MSME’s Barokah is a type of family business operating in the snack food sector which has been running for four years but there has been no significant turnover growth. The aim of this research is to determine the impact of logo rebranding and the use of digital marketing. The method used in this research is a case study with data collection through observation and interviews. Research results show that rebranding will attract consumer interest as well as provide an identity for the products that will be offered. Then, marketing using digital marketing can reach a wider market, so that more people know about this product. The implication of this research is to provide innovation related to creating a new logo as an identity for MSME Barokah products, as well as creating an Instagram for the official MSME Barokah account with the hope of increasing sales through promotion of snack products managed by MSME Barokah
Digitalisasi UMKM “Kedai Neng Wati” melalui Strategi Rebran ding Logo dan Peningkatan Pemasaran Online Dilla Septianingsih; Decinta Putri Ariani; Gideon Setya Budiwijacksono
JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT AKADEMISI Vol. 2 No. 3 (2024): Juli
Publisher : CV. ALIM'SPUBLISHING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/jpma.v2i3.890

Abstract

Pengabdian terhadap masyarakat ini bertujuan untuk melakukan digitalisasi UMKM “Kedai Neng Wati” melalui rebranding logo dan peningkatan pemasaran online. Kegiatan melibatkan pemilik usaha, Kelurahan Medokan Semampir, dan tim KKN kelompok 6. Metode yang digunakan adalah pendekatan partisipatif, meliputi survey dan wawancara, penyuluhan, pelatihan dan pendampingan. Hasil yang dicapai adalah terciptanya brand identity baru melalui rebranding logo, peningkatan kemampuan pengelolaan media sosial dan toko online, serta peningkatan penjualan produk secara daring. Dampak positifnya adalah meningkatnya daya saing UMKM “Kedai Neng Wati” di era digital. Kegiatan ini memberikan kontribusi bagi pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui pengembangan UMKM yang lebih berdaya saing. Berdasarkan observasi dan wawancara, ditemukan permasalahan pada UMKM “Kedai Neng Wati”, yaitu : logo kurang menarik, kurangnya pemanfaatan media digital, dan terbatasnya pengetahuan pemilik dalam mengelola media digital. Upaya digitalisasi melalui rebranding logo dan peningkatan pemasaran online dilakukan untuk meningkatkan daya saing UMKM di era digital.