Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAAN AKREDITASI LEMBAGA PELATIHAN KERJA DENGAN METODE PROFIL MATCHING DAN STRING MATCHING Mhd. Yasin Simargolang; Eko Budianto
JOURNAL OF SCIENCE AND SOCIAL RESEARCH Vol 7, No 1 (2024): February 2024
Publisher : Smart Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54314/jssr.v7i1.1730

Abstract

Di bidang lembaga pelatihan kerja, telah ditetapkan mutu lembaga pelatihan melalui lembaga akreditasi lpk dengan adanya akreditasi lembaga pelatihan kerja akan lebih berkualitas dalam penilaian akreditasi perlunya adanya sistem pendukung keputusan penilaian akreditasi. Tujuan dalam sistem pendukung keputusan penilaian akreditasi ini agar mempermudah dalam melakukan penilaian berdasarkan standar yang sudah ditetapkan. Metode yang digunakan menggunakan metode profil matching dan string matching, tahapan pada profile matching yaitu penentuan kriteria, perhitungan pemetaan gapĀ  dan melakukan pembobotan, perhitungan core factor dan scondary factor kemudian dilakukan perhitungan nilai total setelah itu maka dilakukan perhitungan perangkingan, dari hasil perangkingan maka ditemuakan penilaian yang akan ditetapkan terkareditasinya atau tidak lembaga pelatihan tersrbut. Hasil yang akan dicapai dalam sistem pendukung keputusan penilaian akreditasi lembaga pelatihanĀ  dengan metode profil matching dan string matching ini adalah mempermudah dan mendapatkan hasil penilaian akreditasi yang lebih baik secara akurat. kesimpulan dari penulisan ini adalah dengan adanya sistem pendukung keputusan akreditasi lembaga pelatihan dengan metode profil matching dan string matching ini sistem yang dibuat sangat mudah diterapkan dan sangat membantu penilai lembaga yang akan di nilai sebagai lembaga yang di akreditasi.aplikasi ini dibuat dari bahasa pemprograman php dan mysql.