Roza Karmila
SMA Negeri 3 Kota Solok

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Mendorong Semangat Belajar: Peningkatan Motivasi melalui Metode Debat dalam Pembelajaran PPKn Roza Karmila
Cenderawasih Journal of Counseling and Education Vol 2 No 1 (2023): Cenderawasih Journal of Counseling and Education
Publisher : Universitas Cenderawasih

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31957/cjce.v2i1.2564

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi pembelajaran PPKn   Di Kelas XII MIPA.6  SMAN 3  Solok masih kurang bervariasi dan di dominasi oleh guru, sehingga siswa pasif dan kurang tertarik dalam mengikuti pembelajaran PPKn. Dalam penerapan metode diskusi masih kurangnya kemampuan siswa dalam berargumentasi, kurangnya keterlibatan dalam aktifitas pembelajaran diindikasi sebagai rendahnya motivasi belajar peserta didik. Untuk itu dilakukan penelitian tindakan kelas yang bertujuan meningkatkan motivasi dan efektifitas pembelajaran PPKn dengan metode debat  di kelas XII MIPA.6  SMAN 3  Solok.  Hasil analisis data penelitian terjadinya peningkatan sebesar rata-rata skor motivasi 23,5% dan peningkatan hasil belajar baik aspek pengetahuan dan keterampilan. Efektifitas pembelajaran aspek pengetahuan hasil analisis hasil rata-rata  sebesar 0,36 dengan kategori sedang, analisis ketuntasan belajar  0,89 kategori Tinggi sedangkan efektifitas pembelajaran aspek keterampilan hasil analisis rata-rata  0,33 dengan kategori sedang dan analisis ketuntasan belajar 0,86 kategori tinggi.