Nabila Dinda Qofifa
Universitas Negeri Malang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Studi Meta Analisis Pengaruh Model Pembelajaran Audiovisual Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Nabila Dinda Qofifa
Proceedings Series of Educational Studies 2023: Prosiding Seminar Nasional Peran Manajemen Pendidikan untuk Menyiapkan Sekolah Unggul Era Lear
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um083.7886

Abstract

Abstract: The learning model or often referred to as the media used in the learning process is as an intermediary that conveys information or material to be given to students. The provision of more fun material will affect the learning outcomes of students. This study aims to determine the influence of learning models using audiovisual media on student learning outcomes. The method used in this study is the meta-analysis study method. Where this method uses a literature review using quantitative research methods. Data collection from this method by searching previous research journals to fulfill this meta-analysis research. The results of this study show that the selection of effective learning modelshas an impact on student learning outcomes. Audiovisual learning model can be the right choice for teachers, this model will make learning more interesting and able to increase student motivation.Keywords: influence; learning models; Audiovisual; learning outcomes; Pesera DidikAbstrak: Model pembelajaran atau sering disebut dengan media yang digunakan dalam proses belajar adalah sebagai perantara yang menyampaikan suatu informasi atau materi yang akan diberikan kepada peserta didik. Pemberian materi yang lebih menyenangkan akan berpangaruh terhadap hasil belajar peserta didik. Penelitian ini bertujuan yakni untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran menggunakan media audiovisual terhadap hasil belajar peserta didik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode studi meta-analisis. Dimana metode ini menggunakan kajian literatur dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif. Pengumpulan data dari metode ini dengan mencari jurnal penelitian yang terdahulu guna memenuhi penelitian meta-analisis ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemilihan model pembelajaran yang efektif berdampak pada hasil belajar peserta didik. Model pembelajaran audiovisual dapat menjadi pilihan yang tepat bagi guru, model ini akan menjadikan pembelajaran lebih menarik serta mampu meningkatkan motivasi peserta didik.Kata kunci: pengaruh; model pembelajaran; audiovisual; hasil belajar; pesera didik
Implementasi Program Kepramukaan Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Peserta Didik Nabila Dinda Qofifa
Proceedings Series of Educational Studies 2023: Prosiding Seminar Nasional Peran Manajemen Pendidikan untuk Menyiapkan Sekolah Unggul Era Lear
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um083.7887

Abstract

Abstract: The scouting program is an effective activity to improve student discipline. Regular and directed activities have more impact in cultivating the disciplinary character of students. The method used in this study is the meta analysis study method. The method of data collection used previous research journals to produce this study. Journal collection through Google Schoolar then analyzes the journal by comparing one journal with another. The purpose of this study intends to find out if implementing scouting programs can improve student discipline. Discipline really needs to be improved. Because the quality of a school can be seen from the level of discipline of its students. The discipline of students is also a benchmark for the achievement of the goals of an education.Keywords: implementation; scouting; DisciplineAbstrak: Program kepramukaan merupakan kegiatan efektif untuk meningkatkan kedisiplinan peserta didik. Kegiatan yang teratur dan terarah lebih berdampak dalam menumbuhkan karakter disiplin peserta didik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode studi meta-analisis. Metode yang pengumpulan datanya menggunakan jurnal penelitian terdahulu untuk menghasilkan penelitian ini. Pengumpulan jurnal melalui Google Schoolar kemudian menganalisi jurnal jurnal tersebut dengan membandingkan jurnal satu dengan jurnal lainnya. Tujuan dari penelitian ini bermaksud untuk mengetahui apabila dengan mengimplementasikan program kepramukaan dapat meningkatkan kedisiplinan peserta didik. Kedisiplinan sangat perlu ditingkatkan. Karena mutu suatu sekolah dapat dilihat dari tingkat kedisiplinan muridnya. Kedisiplinan peserta didik juga menjadi tolak ukur untuk ketercapaiannya tujuan suatu pendidikan.Kata kunci: implementasi; kepramukaan; kedisiplinan