Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN MICROSOFT POWER POINT PADA MATERI TEKANAN HIDROSTATIS Pria Nur Wulandari; Naili Farika; Lisa Nur Afni; Zahfa Agnia Sumakha; Maryani Maryani
EDUPROXIMA : Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA Vol 6, No 1 (2024)
Publisher : Universitas Bhinneka PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/.v6i1.4235

Abstract

Media pembelajaran alat untuk menyebarkan informasi kepada siswa dalam bentuk materi. Guru harus pandai penggunaan Microsoft Powerpoint dalam dunia pendidikan merupakan salah satu penyempurnaan yang dilakukan terhadap sarana pembelajaran. Semua komponen media, termasuk teks, gambar, suara, video, dan animasi, dapat digabungkan dengan bantuan Microsoft Power Point. Penelitian ini bertujuan memberikan gambaran tentang pembuatan bahan ajar Microsoft Power Point interaktif. Metode penelitian ini menggunakan langkah-langkah model Borg dan Gall. Kembangkan produk baru, uji produk baru, dan analisisnya semuanya disertakan. Hasilnya menunjukkan bahwa skor validitas yang diperoleh adalah 3,625 (Va), rata-rata skor validasi media mencapai 82,50%, sedangkan validasi materi mencapai 79,16%. respons siswa terhadap bahan ajar interaktif juga menunjukkan hasil positif dengan skor 81,75% pada uji coba skala kecil dan skor 85% pada uji coba skala luas. Respons guru terhadap media tersebut juga cukup positif, dengan skor 71,7% dan 89,13% secara berturut-turut. Dapat disimpulkan media pembelajran dikatakan valid, berdasarkan temuan evaluasi validasi dan uji coba.