Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penjualan Ikan Asin Merambah E-Commerce Marista Oktaviani; Adhar Putra Setiawan; Samsul Hadi; Rosyidin Sulthoni Ramadhan
ADM : Jurnal Abdi Dosen dan Mahasiswa Vol. 1 No. 1 (2023): ADM : Jurnal Abdi Dosen dan Mahasiswa
Publisher : Penerbit dan Percetakan CV.Picmotiv

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61930/jurnaladm.v1i1.214

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat dengan judul Penjualan Ikan Asin merambah e-commerce hasil dari pengabdian ini mengupas mengenai olahan ikan asin yang dapat meningkatkan perekonomian diwilayah Surabaya dan sekitarnya. Tempat pengelolahan ikan asin berada dikawasan Kenjeran Surabaya Utara hampir keseluruhan masyakatnya berkerja sebagai nelayan. Peningkatan perekonomian salah satunya mengenalkan digitalisasi pada nelayan di Surabaya Utara dengan mengelola ikan asin, desain kemasan, mengenalkan e-commerce dan cara menjual ke konsumen dengan baik