Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS DAMPAK ADANYA BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH PROVINSI DI INDONESIA TAHUN 2016-2020 Leksono, Sukmayudha Novadi; Susilowati, Endah; Widoretno, Astrini Aning
Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA) Vol 6 No 2 (2022): Edisi Mei - Agustus 2022
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (255.094 KB) | DOI: 10.31955/mea.v6i2.2064

Abstract

Penelitian ini ditujukan untuk menguji dan membuktikan dampak adanya Dana Bagi Hasil, Dana Alokasi Umum, dan Dana Alokasi Khusus terhadap belanja modal pada Pemerintah Provinsi di Indonesia tahun 2016-2020. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda sebagai teknik analisisnya. Teknik penentuan sampelnya menggunakan teknik sampling jenuh atau sensus, sehingga jumlah sampel dalam penelitian adalah 170 sampel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dana Bagi Hasil, Dana Alokasi Umum, dan Dana Alokasi Khusus berpengaruh terhadap alokasi belanja modal.