linda anggraeni
universitas suryakancana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Nilai-Nilai Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Membentuk Karakter Generasi Penerus Bangsa linda anggraeni
Jurnal Pendidikan Politik, Hukum Dan Kewarganegaraan Vol 14, No 1 (2024): Jurnal Pendidikan Politik, Hukum, dan Kewarganegaraan
Publisher : Universitas Suryakancana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35194/jpphk.v14i1.4102

Abstract

Pendidikan kewarganegaraan merupakan system pendidikan nasional. Untuk membentuk generasi penerus bangsa yang Cerdas, kreatif, inovatif serta mempunyai nilai moral yang tinggi, sehingga pendidikan kewarganegaraan menjadi pendidikan yang membentuk karakter bangsa. pengaruh dari nilai-nilai pendidikan kewaranegaraan dalam membentuk karakter generasi penerus bangsa untuk menciptakan generasi yang unggul dan mampu mengahadapi perubahan-perubahan zaman yang semakin maju dan teknologi yang semakin berkembang, oleh karena itu dengan adanya pendidikan kewarganegraan dan pendidikan karakter untuk memebntuk generasi penerus bangsa yang dapat berpikir kritis serta memepunyai rasa tanggug jawab sebagai warga negara yang baik. penelitian ini menggunakan metode studi literatur yang bertujuan untuk mengkaji informasi-informasi yang didapatkan dari berbagai sumber lalu dituangkan dengan pemikiran kita sendiri untuk menulis artikel ini. Hasil dari mengkaji dari berbagai sumber yang didapatkan yaitu, dengan adanya artikel pengaruh nilai-nilai pendidikan kewarganegaraan dalam membentuk karakter generasi penerus bangsa ini agar masyarakat Indonesia memiliki rasa tanggung jawab akan hak dan kewajibannya sebagai warga negara, sehingga tercipta nya warga negara yang baik dan berkarakter.