This Author published in this journals
All Journal Ngabdimas
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SOSIALISASI DAN PENDAMPINGAN PENGGUNAAN MICROSOFT EXCEL SEBAGAI DATABASE LAPORAN PENJUALAN PADA UKM BERKAH TIRAM Khairani Puspita Rani; Irwansyah
JURNAL NGABDIMAS Vol. 7 No. 01 Juni (2024): NGABDIMAS (Pengabdian Pada Masyarakat)
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/ngabdimas.v7i01 Juni.265

Abstract

Pada era digital saat ini, semua orang dapat mengikuti proses modernisasi teknologi yang berkembang seperti penggunaan microsoft excel. Pemaanfaatan microsoft excel adalah salah satu software yang tersedia untuk dapat dimanfaatkan sebagai pengelolaan database seperti database penjualan. Penggunaan microsoft excel ini juga dapat dimanfaatkan oleh pelaku usaha seperti UKM Berkah Tiram. Penggunaan Microsoft Excel membantu meningkatkan kualitas dan profesionalisme pekerja saat mengolah data. UKM Berkah Tiram dalam pembuatan database penjualan masih dilakukan secara manual. Dari permasalahan itu, penulis dan tim melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat tentang sosialisasi dan pendampingan penggunaan microsoft excel sebagai database laporan penjualan. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini, harapannya UKM Berkah Tiram dalam pembuatan laporan penjualan dapat mengikuti perkembangan teknologi yaitu terkomputerisasi.