Dinda Wahyuni Ali
Universitas Negeri Gorontalo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Strategi Pengembangan Kelembagaan Kelompok Tani Pada Usahatani Jagung Hibrida di Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo Dinda Wahyuni Ali; Amir Halid; Yuriko Boekoesoe
Agrinesia: Jurnal Ilmiah Agribisnis VOL 8, NO 3, 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37046/agr.v0i0.24991

Abstract

Strategi adalah sebagai alat yang digunakan untuk mencapai tujuan tertentu dan melibatkan elemen-elemen lain yaitu evaliasi situasi lingkungan, perencanaan teknis, pemilihan target pasar dan manajemen resiko. Lokasi penelitian di Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo, dengan jumlah sampel 40 petani jagung. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian survey. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Berdasarkan karakterisik anggota kelompok tani kelompok umur yang paling dominan adalah 40-47 tahun dengan tingkat frekuensi sebanyak 11 orang dan tingkat persentase 27,50%. Hasil analisis SWOT menunjukkan bahwa strategi yang digunakan terletak pada kuadran SO berada pada angka 2,68 dan 2,15 yaitu berada pada posisi strategi agresif. Perlu adanya pembagian tugas yang jelas dalam kepengurusan kelompok tani serta pelatihan bagi pengurus kelompok tani agar dapat melakasanakan tugas pokok dan fungsinya dengan baik. Strategi yang digunakan adalah Agresif yaitu menggunakan kekuatan yang ada dengan memanfaatkan peluang sebesar besarnya, kelompok tani memiliki kemampuan yang baik dalam pembuatan administrasi yang baik sehingga hal ini dapat menjadi kekuatan dalam memanfaatkan peluang untuk memperoleh bantuan pemerintah serta memanfaatkan peluang berupa dukungan dan kebijakan pemerintah dalam pengembangan elembagaan dan diharapkan dengan adanya berbagai bentuk dukungan, kelompok tani dapat bertumbuh dan berkembang dengan baik.