Tri Nathalia Palupi dan Agus Widi Astuti
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH ANTARA ASERTIVITAS DAN POLA ASUH TERHADAP KECENDERUNGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA REMAJA DI KAMPUNG BULAK KECIL-JAKARTA UTARA Tri Nathalia Palupi dan Agus Widi Astuti
Jurnal Psikologi Pendidikan dan Pengembangan SDM Vol. 6 No. 2 (2018): JURNAL PSIKOLOGI PENDIDIKAN DAN PENGEMBANGAN SDM
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Borobudur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37721/psi.v6i2.369

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara asertivitas dan pola asuh orang tua dengan kecenderungan perilaku seksual pranikah remaja di Kampng Bulak Kecil-Jakarta Utara. Peneliti menggunakan pendeatan kuatitatif dengan teknik analisis regresi berganda. Subjek dalam populasi pada penelitian ini ialah remja yang yang bertempat tinggal di Kampung Bulak Kecil RT 005-006/ RW 013 Jakarta Utara, sebanyak 47 remaja. Dalam penelitian ini, terdiri satu variabel tergantung (dependent variable), yaitu perilaku seksual pranikah dan dua variabel bebas (independent variable), yaitu asertivitas dan pola asuh orang tua. Data diolah menggunakan kuesioner. Alat ukur asertivitas menggunakan aspek-aspek dari teori yang dikemukakan oleh Palmer dan Froehner, pola asuh dengan teori Baumrind, dan perilaku seksual pranikah remaja menggunakan aspek dari Jersild. Berdasarkan hasil penelitian ini, diperoleh nilai R Square sebesar 0,332. Hal ini menunjukkan bahwa sebesar 33,2% perilaku seksual pranikah remaja di Kampung Bulak Kecil-Jakarta Utara dipengaruhi oleh asertivitas dan pola asuh orang tua, sedangkan sisanya sebesar 66,8% dipengaruhi oleh variabel-variabel lainnya yang tidak diteliti. Kata kunci: asertivitas, pola asuh orang tua, dan perilaku seksual pranikah remaja.