Gifria Ningsih
Universitas Mataram

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGELOLAAN KEUANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH (UMKM): APA SAJA FAKTOR PENGHAMBATNYA? Gifria Ningsih; Eni Indriani; Adhitya Bayu Suryantara
Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi Vol. 3 No. 2 (2023): Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi, Juni 2023
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/risma.v3i2.626

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan pengelolaan keuangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dan untuk mengatahui faktor-faktor penghambat penerapan pengelolaan keuangan di wisata pasar bambu Desa Bonjeruk. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan mengacu pada indikator pengelolaan keuangan menurut Kuswandi (2005) yaitu perencanaan, pencatatan, pelaporan, dan pengendalian. Dari 17 UMKM hanya 11 UMKM yang membuat perencanaan anggaran, 12 UMKM sudah membuat pencatatan, dan 9 UMKM sudah membuat laporan usaha dan juga melakukan pengendalian terhadap usaha yang mereka jalankan. Terdapat beberapa faktor yang mendasari para pelakku UMKM tidak melakukan pengelolaan keuangan dengan baik yaitu keterbatasan pengetahuan, kurangnya kesadaran para pelaku UMKM, dan juga kurangnya kepedulian akan usaha yang mereka kelola.