This Author published in this journals
All Journal APCP Journal
Nurul Syatiqah
Program Studi Fisika Fakultas Sains Universitas Cokroaminoto Palopo, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Identifikasi Lapisan Rawan Longsor di Desa Sassa Kecamatan Baebunta Menggunakan Metode Geolistrik Nurul Syatiqah; Fitri Jusmi; Rahma Hi. Manrulu
Applied Physics of Cokroaminoto Palopo Vol. 2 No. 2 (2021): APCP Journal
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/apcp.v2i2.192

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengidentifikasi rawan longsor dengan menggunakan metode geolistrik tahanan jenis konfigurasi Wenner. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Sassa Kecamatan Baebunta. Metode yang digunakan adalah metode geolistrik tahanan jenis konfigurasi Wenner. Selanjutnya data akan analisis menggunakan Microsoft Excel kemudian diolah dengan menggunakan software Res2dinv menghasilkan penampang tahanan jenis. Hasil inversi terhadap resistivitas semu diinterprestasikan sebagai struktur bawah permukaan. Dari hasil interpretasi atau pemodelan data dengan menggunakan metode geolistrik konfigurasi wenner dinyatakan bahwa di daerah Sassa Kecamatan Baebunta menunjukkan bahwa kedua lintasan memiliki keamanan lereng yang kurang baik, dimana penyusun batuan terdiri dari dua lapisan yaitu tanah penutup (top soil) dan batuan dasar.