This Author published in this journals
All Journal Jurnal Audiens
Ahmad Muntaha
Program Studi Ilmu Komunikasi, Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi, Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Framing Pemberitaan di Tutupnya TikTok Shop oleh Pemerintah di Media Kompas dan Republika Tahun 2023 Heru Firmansyah; Ahmad Muntaha
Jurnal Audiens Vol. 5 No. 1 (2024): March
Publisher : Universitas Muhammdiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jas.v5i1.346

Abstract

Keputusan pemerintah menutup Tik Tok Shop berpotensi berdampak signifikan pada perekonomian lokal dan memicu perdebatan antara pendukung dan penentang. Media, melalui proses framing, memainkan peran penting dalam membentuk persepsi masyarakat terhadap isu ini. Memahami bagaimana media Kompas dan Republika membingkai penutupan Tik Tok Shop menjadi kunci untuk mengevaluasi kontribusi mereka terhadap wacana publik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana media online kompas dan republika dalam membingkai sebuah berita. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif, Hasil yang di dapat dalam penelitian ini adalah bahwa Kompas tidak hanya membingkai berita sebagai sumber informasi, tetapi juga terlibat aktif dalam membentuk pemahaman dan perspektif pembaca melalui penyampaian berita yang melibatkan analisis dan pandangan yang lebih luas, sedangkan Media Republika membingkai berita mengenai penutupan TikTok Shop dengan memperlihatkan pemahaman mendalam terhadap kompleksitas isu tersebut. Kesimpulannya, kedua media memberikan analisis mendalam tentang penutupan TikTok Shop, menunjukkan sifat yang kompleks dari isu tersebut, dan menyajikan beragam pandangan mengenai penyebabnya, implikasi moral, dan solusi potensial.