Sofiroh, Sofiroh
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Antara Politik Dan Agama : Motif Dibalik Pembangunan Jalur Kereta Api Hijaz Pada Masa Sultan Abdul Hamid II Di Turki Utsmani (1900-1908 M) Sofiroh, Sofiroh
Historia Islamica: Journal of Islamic History and Civilization Vol 2 No 2 (2023): Historia Islamica
Publisher : Program Studi Sejarah Peradaban Islam Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah IAIN Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30984/historia.v2i2.698

Abstract

Penelitian ini menganalisis tentang motif antara politik dan agama dibalik pembangunan jalur kereta api Hijaz pada masa Sultan Abdul Hamid II di Turki Utsmani. Jenis penelitiannya kualitatif dengan menggunakan metode penelitian sejarah. Metode ini meliputi empat tahap yaitu heuristik (pengumpulan data), verifikasi, interpretasi dan historiografi (penulisan sejarah). Inti pokok pembahasannya adalah mengkaji pembangunan jalur kereta api Hijaz melalui pendekatan politik dan agama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motif pembangunan jalur kereta api Hijaz lebih mengarah pada politik daripada agama. Sultan Abdul Hamid membangun jalur kereta api Hijaz bukan karena untuk mempermudah umat islam yang akan menunaikan ibadah haji ke Mekkah melainkan untuk menyebarkan paham pan-islamisme dan menguatkan kedudukannya sebagai khalifah.