Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Menumbuhkan Jiwa Enterpreneur Dan Kemandirian Pada Anak Usia Dini ratnasari, Ratnasari; Niar, Hikmah; Irmawati, Irmawati
Patria Artha Journal of Community (PKM) Vol 4, No 1 (2024): Patria Artha Journal of Community
Publisher : Universitas Patria Artha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33857/pajoco.v4i1.850

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk Memberikan pemahaman kepada siswa mengenai kewirausahaan, dengan menyederhanakan bahasa sesuai dengan pemahaman anak-anak, diharapkan mereka mampu mengidentifikasi profesi ini dalam lingkungan keseharian mereka, dengan mencoba menyebutkan siapa saja dalam keluarga mereka yang berprofesi sebagai pengusaha dan menjelaskan apa kegiatan yang dilakukan ketika anggota keluarga tersebut melakukan aktifitas berwirausaha. Kegiatan ini juga bertujuan Menumbuhkan rasa ketertarikan anak-anakĀ  untuk berwirausaha sejak dini, dengan mengenalkan lebih banyak profesi khususnya profesi sebagai pengusaha maka harapan kami anak-anak ini dengan kesadaran sendiri semakin tertarik dan memiliki minat yang tinggi untuk menjadi pengusaha sabagai salah satu jalan kemuliaan dalam mencari nafkah baik bagi diri mereka sendiri terutama akan membawa keberkahan yang besar Bagai keluarga dan lingkungan mereka.