Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SURAT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE EXTREME PROGRAMMING PADA KOREM 044/GAPO PALEMBANG Sopiah, Nyimas; Alfarizki, Maulana Putra
Jurnal Ilmiah Matrik Vol. 25 No. 3 (2023): Jurnal Ilmiah Matrik
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Pada Masyarakat (DRPM) Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jurnalmatrik.v25i3.2591

Abstract

This study discusses a web-based mail management information system using the Extreme Programming method at Korem 044/Gapo Palembang. The system development method used in this study is the Extreme Programming (XP) methodology. There are four stages contained in the XP methodology, namely Planning, Design, Coding, and Testing. Observations, interviews, and literature studies are the techniques used to collect data in this study. The system design tool used in this study is the Unified Modeling Language (UML). Visual Studio Code and XAMPP are the main software for creating web programs. The testing method used in this research is the blackbox testing method. This research succeeded in producing a web-based mail management information system that was created using the Extreme Programming method for expensive use in the Infolahta Korem 044/Gapo Palembang.
MODEL PREDIKSI PRODUK OVERSTOCK DAN TIDAK OVERSTOCK DENGAN ALGORITMA RANDOM FOREST Alfarizki, Maulana Putra; Hadinata, Novri
Journal Transformation of Mandalika, e-ISSN: 2745-5882, p-ISSN: 2962-2956 Vol. 2 No. 9 (2021): September
Publisher : Institut Penelitian dan Pengembangan Mandalika Indonesia (IP2MI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Situs Pakaian E-Commerce Fiktif The Look yang dikembangkan oleh Tim Looker sampai saat ini tidak memiliki model yang dapat memprediksi produk mana yang overstock dan produk mana yang tidak overstock. Tidak adanya model ini akan menjadi masalah karena Tim Looker akan kesulitan jika harus mencari tau secara manual produk mana yang overstock dan produk mana yang tidak overstock. Dengan begitu, penulis tertarik untuk merancang model yang dapat memprediksi produk mana yang overstock dan produk mana yang tidak overstock yang diuraikan ke dalam jurnal ini. Penulis menggunakan algoritma machine learning random forest untuk merancang model prediksi produk overstock dan tidak overstock pada final project di studi independen Ruangguru. Selain algoritma random forest, penulis juga menggunakan tools seperti SQL, PostgreSQL, Python, dan Tableau untuk merancang model prediksi produk overstock dan tidak overstock pada final project di studi independen Ruangguru. Model prediksi produk overstock dan tidak overstock dengan algoritma random forest yang berhasil dirancang pada checkpoint 4 serta insight-insight menarik yang ditemukan penulis pada checkpoint 5 dapat digunakan oleh Tim Looker untuk membantu perusahaan dalam pengambilan keputusan dan optimasi.