Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penerapan Model Pembelajaran Aptitude Treatment Interaction (ATI) untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika di Sekolah Dasar Rahma, Fadila; Marta, Rusdial; Fadhilaturrahmi, Fadhilaturrahmi; Kusuma, Yanti Yandri; Rizal, M. Syahrul
MODELING: Jurnal Program Studi PGMI Vol 10 No 4 (2023): Desember
Publisher : Program Studi PGMI Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69896/modeling.v10i4.1868

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep siswa di kelas III UPT SDN 013 Kumantan. Yang melatarbelakangi penelitian ini adalah rendahnya kemampuan pemahaman konsep matematika siswa di kelas III. Penelitian ini merupakan penelitian tindalan kelas, yang dilaksanakan dalam dua siklus dan setiap siklus terdiri dari dua kali pertemuan. Subjek dalam penelitian ini yaitu 1 orang guru dan 11 orang siswa, sedangkan objeknya adalah dengan menggunakan model pembelajaran Aptitudetreatment Interactiaon (ATI) untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep siswa. Instrumen penelitian ini terdiri dari lembar observasi aktivitas guru, lembar observasi aktivitas siswa, lembar dokumentasi dan lembar tes belajar selama pembelajaran berlangsung dengan menggunakan model pembelajaran Aptitudetreatment Interactiaon (ATI). Sedangkan teknik analisis data yang digunakan yaitu dengan analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan melalui 2 siklus, pada pertemuan kedua siklus I kemampuan pemahaman konsep Hasil tes pada siklus I pertemuan 1 dan 2 menunjukkan ada 6 orang siswa (54, 55%) dari 11 siswa yang tuntas dengan kategori rendah (≤55%), sedangkan pada siklus 2 pertemuan 1 menunjukkan ada 7 orang siswa (64%) dari 11 orang siswa yang tuntas dengan kategori cukup (≤70%), dan pada siklus II pertemuan 2 menunjukkan ada 9 orang siswa (81%) dari 11 orang siswa yang tuntas dengan kategoti tinggi (≤85%). Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa apabila menggunakan model pembelajaran Aptitudetreatment Interactiaon (ATI). Maka dapat meningkatkan Kemampuan pemahaman kosep matematika siswa kelas III UPT SDN 013 Kumantan.
Model Aptitude Treatment Interaction untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika di Sekolah Dasar Rahma, Fadila; Kurniawan, Akil
JURNAL RISET INOVASI DAERAH Vol. 3 No. 1 (2025): PELALAWAN DISTRICT RESEARCH AND INNOVATION JOURNAL
Publisher : Badan Riset dan Inovasi Daerah Kabupaten Pelalawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The Aptitude Treatment Interaction (ATI) learning model is a differentiated approach that aligns instructional strategies with students’ initial abilities to improve learning outcomes. This classroom action research aimed to examine the planning, implementation, and effectiveness of the ATI model in enhancing the mathematical conceptual understanding of third-grade students at UPT SDN 013 Kumantan. The study was conducted in two cycles, each consisting of two sessions. Data collection techniques included observation, documentation, and written tests. Data analysis employed both qualitative and quantitative methods. The findings show a progressive increase in students' conceptual understanding from the pre-cycle to cycle II. In the pre-cycle, only 36.36% of students met the minimum mastery criteria (MMC). After the first cycle, the mastery level improved slightly to 54.55%, and significantly increased to 81% in the second cycle. This improvement met the predetermined MMC benchmark, indicating that no further cycle was needed. The results demonstrate that the ATI model effectively addresses student diversity and helps tailor instructional methods to meet individual needs. The model not only improved students’ conceptual understanding of mathematics, particularly on angle measurement topics, but also fostered greater motivation and participation. It is recommended that teachers adopt and adapt the ATI model to various subjects to promote inclusive and responsive classroom instruction.