This Author published in this journals
All Journal Jurnal Ilmiah Telaah
Floriana Serlin, Maria
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEMAMPUAN MENULIS CERPEN SISWA KELAS IV SDI TUANIO DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA POP UP Floriana Serlin, Maria; Jamaludin, Zaenab
Jurnal Ilmiah Telaah Vol 9, No 1: January 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/telaah.v9i1.21464

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui keterampilan menulis cerita pendek siswa kelas IV SDI Tuanio dengan menggunakan media pembelajaran pop-up. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan penelitian tindakan kelas. Subyek pada penelitian ini berjumlah 28 orang siswa yang terdiri dari 13 siswa dan 15 siswi. Pengumpulan data penelitian dilakukan melalui 3 teknik yakni, (1) Observasi, (2) tes hasil belajar dan (3). Metode pengumpulan data dalam penelitian menggunakan metode tes, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu teknik kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran pop-up dapat meningkatkan keterampilan menulis cerita pendek.. Peningkatan keterampilan menulis cerita pendek ditunjukkan dengan nilai rata-rata keterampilan menulis cerita pendek siswa pada pra siklus sebesar 66,5. Pada siklus I meningkat menjadi 79,6. Artinya bahwa ketrampilan menulis cerpen siswa SDI Tuanio mengalami peningkatan sebesar 13,1 sedangkan pada siklus II meningkat menjadi 83,75, dimana mengalami peningkatan sebesar 17,25.