This Author published in this journals
All Journal Jurnal Darma Agung
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH ICE BREAKING TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SD Rajagukguk, Ezra Veronika; Thesalonika, Emelda; L. Tobing, Minar Trisnawati
JURNAL DARMA AGUNG Vol 32 No 2 (2024): APRIL
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Darma Agung (LPPM_UDA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46930/ojsuda.v32i2.4488

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: Pengaruh Ice Breaking Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V Sd Negeri 094155 Rambung Merah. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah di uraikan dapat disimpulkan oleh peneliti terhadap siswa kelas V SD Negeri 094155 Rambung Merah dengan membagikan angket terdapat pengaruh minat belajar. Hal ini dapat diukur dari skor minat belajar dengan kriteria yang semula kriteria skor minat belajar sedang 12 siswa dan rendah 16 siswa dan setelah diberikan perlakuan ice breaking meningkat menjadi kriteria minat belajar sedang 13 siswa dan kriteria tinggi 15 siswa. Hasil perhitungan uji t diperoleh t hitung sebesar 13.407 yang dibandingkan dengan t table sebesar 2.052. Berdasarkan data t hitung > t table (13.407 > 2.052) dapat dinyatakan bahwa skor angket minat belajar siswa mengalami peningkatan minat belajar yang signifikan dengan H1 terdapat pengaruh yang signifikan. Kriteria pengujiannya adalah terdapat pengaruh yang signifikan antara metode ice breaking terhadap minat belajar IPS siswa kelas V SD Negeri 094155 Rambung Merah