arisanti, syahda
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengamatan Terhadap Penggunaan Transportasi Umum Di Banjarmasin: Observation Of The Use Public Transportation In Banjarmasin arisanti, syahda
Nirwasita: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Ilmu Sosial Vol. 5 No. 1 (2024): Nirwasita: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Ilmu Sosial
Publisher : Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Mahadewa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59672/nirwasita.v5i1.3427

Abstract

Transportasi umum adalah angkutan penumpangyang dilakukan dengan sistem sewa atau bayar dan tujuan diselenggarakannya angkutan umum adalah memberikanpelayanan angkutan yang baik dan layak bagi masyarakat. Pada penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui motivasi masyarakat Banjarmasin mengapa lebih memilih transportasi umum. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode pengumpulan data berupa observasi. Hasil dari penelitian yang dilakukan selama 5 hari berturut-turut masyarakat banjarmasin memiliki intesitas kepatuhan terhadap aturan yang tinggi, pada aspek kesantunan mengalami ketidakstabilan, dan pada aspek ketertiban hasil observasi menunjukan bahwa masyarakat banjar memiliki intesitas kepatuhan yang tinggi