Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISA KOMUNIKASI ANTAR BUDAYA MAHASISWA PENDATANG DI UNIVERITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA Adlina Mazaya Rifana; Nina Yuliani
Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial Vol. 2 No. 3 (2023): Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.6578/triwikrama.v2i3.978

Abstract

Komunikasi antarbudaya menjadi elemen kunci dalam pemahaman budaya, pembentukan identitas kultural serta pemeliharaan harmoni dalam masyarakat multikultural. Perbadaan kebudayaan mencakup beberapa perbedaan seperti perbedaan ras, budaya, bahasa, kebiasaan dan lain – lain. Artikel ini menggali pola komunikasi antarbudaya, masalah yang terjadi karena adanya perbedaan budaya antara mahasiswa asal luar Banten dengan mahasiswa lokal. Hasil penelitian ini mengarah pada pemahaman yang lebih baik tentang pola komunikasi antar budaya dan menyediakan landasan untuk pendekatan yang lebih inklusif dalam menjaga pola komunikasi antar budaya pendatang dengan mahasiswa lokal.