This Author published in this journals
All Journal Jurnal Paradigma
Lejau, Raymundus
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI WEBSITE JARINGAN DOKUMENTASI DAN INFORMASI HUKUM (JDIH) DALAM KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK (STUDI PADA BAGIAN HUKUM SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MAHAKAM ULU) Lejau, Raymundus
Jurnal Paradigma Vol 11, No 1 (2022)
Publisher : Magister Administrasi Publik FISIP Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/jp.v11i1.7238

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah  untuk menganalisis bagaimana evaluasi website pengelolaan jaringan dokumentasi dan informasi hukum dalam keterbukaan informasi publik studi pada bagian hukum sekretariat daerah Kabupaten Mahakam Ulu. Jenis penelitian   ini   adalah   penelitian   deskriptif   kualitiatif.   Data   dikumpulkan   melalui   observasi pada website https://jdih.mahakamulukab.go.id/ dengan mempergunakan perangkat  lunak  (software) SortSite  5.3.5 sebagai alat uji website. Hasil penelitian menunjukkan bahwa website pengelolaan Jaringan Dokumentasi Dan Informasi Hukum   dalam keterbukaan informasi Kabupaten Mahakam Ulu belum sepenuhnya efektif namun telah menerapkan e-Government dalam memberikan layanan informasi.   Hal ini karena berdasarkan evaluasi dengan menggunakan software SortSite dengan temuan hanya matrik  compatibility yang paling minim masalah namun pada matrik errors accessibility, standards dengan masalah yang paling banyak ditemukan dalam penelitian ini.   Kata Kunci: Evaluasi, Website, Good Governance, E-Government, Matriks Error, Matriks Accessibility, Matriks Compatibility, Matriks Standards