Setia Lestari, Puji
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Gangguan Mekanisme Berbicara Pada Anak Usia 4 Tahun: Kajian Psikolinguistik Setia Lestari, Puji; Setiawan, Hendra
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 6 No. 2 (2022): Agustus 2022
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v6i2.3945

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk reseptif dan ekspresif (produktif). gangguan pada anak cadel, penelitian ini juga menjelaskan tentang faktor yang mempengaruhi seoranga anak mengalami gangguan mekanisme bicara. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan teknik penelitian simak dan catat, intrumen yang diperlukan dalam penelitian berupa perekaman yang dilakukan secara langsung oleh peneliti. Berdasarkan hasil analisis yang ditemukan, gangguan mekanisme terjadi pada anak usia dini yang dialami oleh sumber merupakan gangguan ekspresif (produktif) dalam gangguan fonologis. Adapun penambahan bunyi yang terjadi pada bunyi [u] ditambahkan bunyi [y]. Dalam hal ini gangguan ekspresif dan fonologis yang dialami oleh anak berusia empat tahun disebabkan oleh faktor genetic yang mendukung dan pengaruh lingkungan sekitar dalam halnya berbicara