Diana Putri, Chintya
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Nilai-Nilai Religius Islam Dalam Novel “Di Atas Sajadah Cinta” Karya Habiburrahman El Shirazy Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran Diana Putri, Chintya; Emidar, Emidar
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 1 (2024): April 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v8i1.13198

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah mendeskripsikan nilai-nilai religius Islam dalam novel Di Atas Sajadah Cinta karya Habiburrahman El Shirazy yaitu, mendeskripsikan nilai-nilai religius Islam yang muncul paling dominan dan nilai religius Islam yang paling kecil muncul. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif. Data penelitian ini berupa kata-kata, frasa, kalimat dan wacana yang menampilkan peristiwa-peristiwa serta narasi yang mengindikasikan nilai-nilai religius Islam yang terdapat dalam novel Di Atas Sajadah Cinta karya Habiburrahman El Shirazy. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan nilai-nilai religius Islam dalam novel Di Atas Sajadah Cinta karya Habiburrahman El Shirazy adalah nilai akidah, nilai ibadah dan nilai akhlak. Nilai religius Islam yang dominan ditemukan dalam novel Di Atas Sajadah Cinta karya Habiburrahman El Shirazy adalah nilai akhlak sebanyak 16 data dan nilai religius Islam yang paling kecil ditemukan dalam novel Di Atas Sajadah Cinta karya Habiburrahman El Shirazy adalah nilai ibadah dengan temuan 10 data. Kemudian, hasil peneltiian ini dapat diimplikasikan pada pembelajaran bahasa Indonesia, baik di dalam kelas maupun diluar kelas.