Fitri, Nurhamera
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penggunaan Model Pembelajaran Berbasis Proyek (PjBL) di Sekolah Dasar untuk Meningkatkan Hasil Belajar Seni Rupa Fitri, Nurhamera; Desyandri, Desyandri
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v8i2.15211

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan hasil belajar siswa dalam pembelajarn seni rupa di sekolah dasar dengan menggunakan model PjBL. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Analisis data dilakukan dengan mengambil rata-rata dari analisis kualitatif dan kuantitatif. Observasi, wawancara, analisis dokumen, dan tes adalah metode dan alat pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukan perbaikan dan peningkatan yakni sebagai berikut: (1) Modul ajar pada siklus I memperoleh rata-rata 87,5% (Baik) meningkat pada siklus II dengan rata-rata 91,6% (Sangat Baik); (2) Pelaksanaan pembelajaran guru pada siklus I memperoleh rata-rata 87,5% (Baik), meningkat pada siklus II dengan rata-rata 93,7% (Sangat Baik); (3) Pelaksanaan pembelajaran siswa pada siklus I memperoleh rata-rata 87,5% (Baik), meningkat pada siklus II dengan rata-rata 93,7% (Sangat Baik); (4) hasil belajar seni rupa pada siklus I diperoleh rata-rata 72,85, kemudian meningkat pada siklus II menjadi 82,14.