Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Rancang Bangun Rangka Mesin Pembuat Selai Kacang Hijau Kapasitas 15Kg/45Menit Afvredo Cahya Pratama; Fauzi, Ah. Sulhan
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 8 No. 3 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2024
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/zqbzyd89

Abstract

Sebagian besar penduduk indonesia banyak yang berprofesi sebagai petani yaitu petani kacang hijau, diwilayah indonesia kacang hijau dijadikan tauge selain itu juga bisa dijadika bubur karena kacang hijau merupakan produksi makanan yang mengandung protein nabati tinggi dan menumbuh kembangkan industri kecil menengah yaitu sebagai isian bakpia. Dari awal merintis usahanya masih menggunakan cara manual terutama untuk memasak selai/ isian untuk bakpia, dan membutuhkan waktu yang cukup lama dan menguras tenaga bahkan kurang maksimal dalam memasak kacang hijau sebagai isian bakpia. Alat ini dibutuhkan oleh pengusaha bakpia tersebut. Produk ini berupa Mesin Pembuat Selai Kacang Hijau Kapasitas 15Kg/45Menit.