Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Manajemen Keuangan Mahasiswa Elfiyana Dianti; Ika Indriasari; Ratih Hesty
Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Ekonomi Kreatif Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Ilmiah Manajemen, Bisnis dan Ekonomi Kreatif
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jibeka.v2i2.289

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Gaya Hidup, Fintech Payment, dan Self control terhadap Perilaku Manajemen Mahasiswa Program Studi Manajemen angkatan 2020-2022 Universitas PGRI Semarang. Jenis penelitian ini yaitu kuantitatif, populasi dari penelitian ini yaitu mahasiswa Program Studi Manajemen angkatan 2020-2022 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univerisitas PGRI Semarang yang berjumlah 1.015 mahasiswa. Penelitian ini menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan jumlah sampel 300 orang. Pengukuran pada penelitian ini menggunakan skala likert yang kemudian diolah dengan alat analisis IBM SPSS Statistics Version 226menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh antara gaya hidup terhadap perilaku manajemen keuangan, tidak terdapat pengaruh antarafintech payment terhadap perilaku manajemen keuangan, terdapat pengaruh antara self control terhadap perilaku manajemen keuangan. Dapat dilihat pada tabel Summary dengan nilai Adjusted R square 0,455 X 100% = 45,5%. Kata Kunci : Gaya Hidup, Fintech Payment, Self Control, Perilaku Manajemen Keuangan
Analisis Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Manajemen Keuangan Mahasiswa Elfiyana Dianti; Ika Indriasari; Ratih Hesty
Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Ekonomi Kreatif Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Ilmiah Manajemen, Bisnis dan Ekonomi Kreatif
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jibeka.v2i2.289

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Gaya Hidup, Fintech Payment, dan Self control terhadap Perilaku Manajemen Mahasiswa Program Studi Manajemen angkatan 2020-2022 Universitas PGRI Semarang. Jenis penelitian ini yaitu kuantitatif, populasi dari penelitian ini yaitu mahasiswa Program Studi Manajemen angkatan 2020-2022 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univerisitas PGRI Semarang yang berjumlah 1.015 mahasiswa. Penelitian ini menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan jumlah sampel 300 orang. Pengukuran pada penelitian ini menggunakan skala likert yang kemudian diolah dengan alat analisis IBM SPSS Statistics Version 226menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh antara gaya hidup terhadap perilaku manajemen keuangan, tidak terdapat pengaruh antarafintech payment terhadap perilaku manajemen keuangan, terdapat pengaruh antara self control terhadap perilaku manajemen keuangan. Dapat dilihat pada tabel Summary dengan nilai Adjusted R square 0,455 X 100% = 45,5%. Kata Kunci : Gaya Hidup, Fintech Payment, Self Control, Perilaku Manajemen Keuangan