Aqillah, Fajar
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MEMBANGUN APLIKASI CHATBOT BERBASIS WEBSITE PADA BPJS KETENAGAKERJAAN KANTOR PUSAT GRHA BPJAMSOSTEK JAKARTA SELATAN Aqillah, Fajar; Purwandari, Nuraini; Jihadi, Hilman; Baskoro, B. Harjo
Jurnal Sistem Informasi Bisnis (JUNSIBI) Vol 5 No 2 (2024): Jurnal Sistem Informasi Bisnis (JUNSIBI)
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55122/junsibi.v5i2.1483

Abstract

Penggunaan aplikasi berbasis website seperti chatbot semakin penting dalam meningkatkan efisiensi dan layanan di era teknologi. Studi kasus pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Pusat Grha BPJAMSOSTEK Jakarta Selatan menunjukkan tantangan dalam komunikasi dan pengelolaan informasi di Divisi Infrastruktur Dan Operasional Teknologi Informasi (IOTI). Masalah utama termasuk kompleksitas data dan kurangnya pemahaman terhadap tugas dan fungsi karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk membangun aplikasi chatbot berbasis website untuk meningkatkan efisiensi operasional dan komunikasi di IOTI. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara dan observasi, dan metode pengembangan sistem SDLC (System Development Life Cycle) yaitu model air terjun (waterfall). Sedangkan bahasa pemrograman yang digunakan untuk membangun aplikasi chatbot berbasis website ini adalah dengan bahasa HTML, CSS, PHP, JAVA SCRIPT dan menggunakan database MySQL. Hasilnya penelitian ini berupa aplikasi chatbot berbasis website yang telah dilakukan pengujian dengan hasil sesuai yang diharapkan.
MEMBANGUN APLIKASI CHATBOT BERBASIS WEBSITE PADA BPJS KETENAGAKERJAAN KANTOR PUSAT GRHA BPJAMSOSTEK JAKARTA SELATAN Aqillah, Fajar; Purwandari, Nuraini; Jihadi, Hilman; Baskoro, B. Harjo
Jurnal Sistem Informasi Bisnis (JUNSIBI) Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Sistem Informasi Bisnis (JUNSIBI)
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55122/junsibi.v5i2.1483

Abstract

Penggunaan aplikasi berbasis website seperti chatbot semakin penting dalam meningkatkan efisiensi dan layanan di era teknologi. Studi kasus pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Pusat Grha BPJAMSOSTEK Jakarta Selatan menunjukkan tantangan dalam komunikasi dan pengelolaan informasi di Divisi Infrastruktur Dan Operasional Teknologi Informasi (IOTI). Masalah utama termasuk kompleksitas data dan kurangnya pemahaman terhadap tugas dan fungsi karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk membangun aplikasi chatbot berbasis website untuk meningkatkan efisiensi operasional dan komunikasi di IOTI. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara dan observasi, dan metode pengembangan sistem SDLC (System Development Life Cycle) yaitu model air terjun (waterfall). Sedangkan bahasa pemrograman yang digunakan untuk membangun aplikasi chatbot berbasis website ini adalah dengan bahasa HTML, CSS, PHP, JAVA SCRIPT dan menggunakan database MySQL. Hasilnya penelitian ini berupa aplikasi chatbot berbasis website yang telah dilakukan pengujian dengan hasil sesuai yang diharapkan.