Fidini, Kamilia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Materi Pembelajaran pada Media Power Point untuk Mengembangkan Kreativitas pada Anak Sekolah Dasar Fidini, Kamilia; Lazzuardi Anwar Zidni; Faisal Riski Rafi Pratama; Riska Dami Ristanto
Jurnal Pendidikan Modern Vol. 8 No. 2 (2023): Edisi Januari
Publisher : STKIP Modern Ngawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37471/jpm.v8i02.658

Abstract

Media pembelajaran merupakan alat bantu yang digunakan untuk mempermudah siswa dalam mempelajari materi yang diajarkan. Salah satu media pembelajaran yang sering digunakan adalah powerpoint. PowerPoint banyak digunakan oleh pebisnis, guru, pelajar dan mahasiswa karena penggunaannya yang tidak rumit dan banyak desain yang akan membuat presentasi menjadi lebih menarik. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan implementasi materi pembelajaran melalui media PowerPoint untuk mengembangkan kreativitas siswa sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan yang meliputi penelitian pendahuluan, pengembangan model, dan pengujian model. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi. Aplikasi media pada muatan materi Bahasa Indonesia dan SBdP. Hasil penelitian menunjukkan bahwa materi pembelajaran yang dihasilkan melalui media PowerPoint memenuhi persyaratan sesuai dengan langkah pengembangan. Respon siswa terhadap materi pembelajaran melalui media Power Point yang dijelaskan oleh guru dari 30 siswa terdapat 7-8 anak kurang memenuhi kriteria penilaian. Berdasarkan nilai yang diperoleh maka implementasi media pembelajaran pada media Power Point untuk mengembangkan kreativitas siswa sekolah dasar layak untuk diterapkan pada sekolah.Kata Kunci: media pembelajaran, sekolah dasar, powerpoint, kreativitas