Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

OPTIMALISASI KEAMANAN LAYANAN FINTECH MELALUI ARTIFICIAL INTELLIGENCE (AI) Badawi, Afif; Mardiah Gea, Ulfa
Al-Muhtarifin: Islamic Banking and Islamic Economic Journal Vol 3, No 2 (2024): Jun 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/almuhtarifin.v3i2.20296

Abstract

Industri fintech, mengadirkan Artificial Intelligence (AI)  sebagai alat yang sangat berguna untuk meningkatkan keamanan layanan keuangan online. Fintech, sebuah industri yang berkembang dengan cepat, menggunakan (AI) untuk menurunkan risiko dan meningkatkan efisiensi dalam pembayaran digital, pinjaman peer-to-peer, investasi, dan layanan asuransi. Penelitian ini menyelidiki bagaimana AI dapat meningkatkan keamanan fintech melalui analisis prediktif, otentikasi pengguna yang lebih baik, deteksi penipuan secara real-time, dan manajemen data yang efektif. Perlunya peningkatan investasi infrastruktur dan pembuatan kebijakan yang mendukung disoroti oleh masalah-masalah seperti rendahnya kualitas sumber daya manusia dan kesulitan regulasi yang tidak terstandarisasi. Pendekatan menggunakan literatur dan penelitian terbaru, penelitian ini menyimpulkan bahwa pengembangan AI dalam fintech harus dilakukan dengan memperhatikan konteks lokal dan mengintegrasikan nilai-nilai etika serta hukum yang relevan. Langkah-langkah ini tidak hanya akan memperkuat keamanan layanan fintech, tetapi juga membangun kepercayaan publik dan mendukung pertumbuhan sektor secara berkelanjutan di Indonesia
Implementation of QRIS Transactions in the Development of the Digital Economy in Medan City: Implementasi Transaksi QRIS Dalam Perkembangan Economi Digital di Kota Medan Mardiah Gea, Ulfa
UPMI Proceeding Series Vol. 1 No. 01 (2023): Ed.01
Publisher : LPPM UPMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55751/ups.v1i01.42

Abstract

In encouraging the improvement of the digital economy, it is necessary to utilize technology, one of which is by using non-cash transactions. Non-cash transactions currently circulating in the form of Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS). With the presence of the QRIS system, it offers transactions that are faster and more convenient than cash. This study examines the Implementation of QRIS Transactions in the Development of Digital Economy in Medan City. this research uses a qualitative method with a descriptive approach. Data collection using secondary data. The results of the study indicate that the QRIS Implementation provides convenience for the community in carrying out non-cash transactions and the security of QRIS user data. as well as efforts to increase QRIS users with socialization, education, community literacy about using QRIS.