Arina, Syahrifah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENYUSUTAN AKTIVA TETAP TERHADAP LABA PADA PT BANK MESTIKA DHARMA, TBK Arina, Syahrifah; Rozi, Facrul; Anan, Malesa
Worksheet : Jurnal Akuntansi Vol 3, No 2 (2024)
Publisher : UNIVERSITAS DHARMAWANGSA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/wjs.v3i2.4594

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penyusutan aktiva tetap berdampak pada laba PT Bank Mestika Dharma Tbk untuk periode 2018–2022. Penelitian ini menggunakan data kuantitatif, yang berupa angka yang diperoleh dari dokumen perusahaan seperti laporan keuangan dan data operasional. Model analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier sederhana, yang merupakan teknik analisis data yang sangat bermanfaat untuk mengidentifikasi tingkat penyusutan aktiva tetap. Penelitian ini menemukan bahwa nilai t hitung sebesar 6.724 dan taraf signifikansi 0.000, sehingga dapat disimpulkan bahwa penelitian ini menunjukkan bahwa ada hubungan negatif antara besaran pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat; jika semua variabel bebas tidak mengalami perubahan dalam satuan konstan, maka laba perusahaan akan turun sebesar 15.451%. Penyusutan aktiva, aktiva, dan laba perusahaan adalah kata kunci dari penelitian ini. R Square sebesar 0,438 menunjukkan bahwa 43,8% dari faktor laba dapat dijelaskan oleh penyusutan aktiva, sedangkan 57,2% terakhir dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.