Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Penanaman Nilai-Nilai Pancasila Pada Siswa di SMPN 1 Wagir Rumen, Emelianus; Widyatmoko, Engelbertus Kukuh
Pedagogi : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 1 No. 2 (2021): Juli
Publisher : Actual Insight

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56393/pedagogi.v1i2.160

Abstract

Peran guru pendidikan kewarganegaraan  merupakan proses utama dalam pendidikan yang akan menjadi penentu masa depan anak-anak dan perkembangan  sebuah taraf  pendidikan  sangan bermanfaat bagi pendidikan ditanah air dan mengajarkan pendidikan tingkah laku atau karakter kepada peserta didiknya dalam membangun karakter anak. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan jenis penelitian studi kasus serta teknik pengumpulan data melalui Observasi, wawancara dan Dokumentasi, dan analisis data menggunakan triangulasi dengan Reduksi, Display, Dan Verifikasi, (1) Bagaimana  peran  guru  pendidikan kewarganegaraan dalam  penanaman  nilai  pancasila di SMPN 1 wagir. Sebagai  salah  satu peran untuk menjadi sebuah sember belajar kepada peserta didik tentang pemahaman yang baik tentang nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila.dan selalu menanamkan nilia-nilai pancasila kepada peserta didik maupun kepada guru yang lain dilingkungan sekolah ini maupun  masyarakat dan selalu berkerja sama dengan guru yang lain dalam memberikan motivasi  kepada siswa dengan cara yang baik. Dengan demikian peran guru pendidikan kewargaraa sangatlah penting dalam meningkat belajar siswa dan selalu bekerja sama dengan guru lain dalam penanaman nilai-nilai pancasila.