Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PEMBERDAYAAN WIRAUSAHA PEREMPUAN MELALUI LITERASI DAN INKLUSI KEUANGAN DALAM UPAYA MENDUKUNG PENGEMBANGAN WISATA EDUKASI KAMPUNG NANAS DESA PALAAN Ika, Ika Rinawati; Yuli, Yuliyanti M. Manan, S.EI.,M.SI
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6 No 2 (2023): At-Tamkin - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Islam Raden Rahmat Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/attamkin.v6i2.3104

Abstract

UMKM merupakan salah satu kegiatan ekonomi terbesar di Indonesia yaitu sebesar 98% dari total keseluruhan jenis usaha, dari 98% tersebut ternyata 60% adalah ditempati oleh pelaku usaha perempuan. Desa Palaan yang memiliki objek wisata kampung nanas menjadi salah satu alasan kenapa UMKM di Desa tersebut harus berkembang, proses dukungan pengembangan yang bisa diberikan adalah edukasi mengenai literasi dan inklusi keuangan kepada para pelaku usaha perempuan yang tergabung dalam anggota PKK Desa Palaan Kecamatan Ngajum Kabupaten Malang. Strategi yang dilakukan untuk mencapai hasil yang diharapkan dengan menggunakan metode Participatory Action Research (PAR). Metode PAR memiliki tiga variable kunci yaitu, partisipatoris, action (aksi), dan research (penelitian). Hasil kegiatan terdiri dari Peningkatan pemahaman mengenai literasi keuangan dan Peningkatan Pemahaman Mengenai Inklusi Keuangan. Tidak bisa dipungkiri bahwa inklusi keuangan menjadi point penting yang harus dipenuhi oleh para pelaku UMKM karena salah satu faktor pendukung pengembangan suatu bisnis adalah permodalan. Kata Kunci : Pemberdayaan Perempuan, Wirausaha, Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan
PELATIHAN PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA PADA MASYARAKAT DESA PURWODADI KABUPATEN MALANG Ika, Ika Rinawati; M. Yusuf Azwar , Anas
Jurnal Pengabdian Masyarakat: Tipis Wiring Vol 1 No 2 (2022): Tepis Wiring: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unversitas Islam Raden Rahmat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33379/tepiswiring.v1i2.1787

Abstract

Proper family financial management can create a healthy family financial condition so that the family avoids a financial deficit. Finance with this healthy condition is a financial condition that is able to bear the needs of both current needs and future needs, because we never know what calamities will occur in the future as well as the need for emergency costs that we must spend. The methods used in this PkM activity are socialization, training and participant surveys. The results of this PkM activity show that the people of Purwodadi village are very enthusiastic and willing to implement financial management in every family need. In addition to the ability to arrange structured management, the community is also able to carry out financial evaluations at the end of the month, this is done to see if the financial condition of their families is healthy or not. So that the financial holder, in this case the housewife, can determine the follow-up steps to improve the financial health of her family Keywords: Training ; Financial Management ; Family